Skip to main content
Berita KegiatanPencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Fasilitasi Ketahanan Keluarga Berbasis Sumber Daya Pembangunan Desa/Kelurahan Dinoyo

Dibaca: 7 Oleh 20 Mei 2022Mei 31st, 2022Tidak ada komentar
Fasilitasi Ketahanan Keluarga Berbasis Sumber Daya Pembangunan Desa/Kelurahan Dinoyo
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

MALANGKOTA.BNN.GO.ID — (19/05) BNN Kota Malang khususnya seksi P2M melaksanakan kegiatan Fasilitasi Ketahanan Keluarga Berbasis Sumber Daya Pembangunan Desa di Kelurahan Dinoyo sebagai tindaklanjut kegiatan rapat koordinasi pada tanggal 8 Februari 2022. Kegiatan ini mengundang unsur masyarakat Dinoyo yaitu PKK, Karang Taruna, Babinsa, Bhabinkamtibmas, LPMK dan perwakilan RW di Kelurahan Dinoyo. Hadir Camat Lowokwaru, Lurah Dinoyo dan Kabid Iwasbang Bakesbangpol Kota Malang sebagai narasumber. Kegiatan ini bertujuan untuk membentuk Tim Pokja Kelurahan Bersinar di Kelurahan Dinoyo.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel